Pada hari Sabtu, 30 November 2024 Badan kotak Majlis Taklim (BKMT) mengadakan Safari Dakwah bersama MT Permata se Kecamatan Bulang di Pulau Bulang Kebam, bertempat di Aula gedung TPQ Al Mukhlisin. Acara di mulai pukul 09.30 wib. Dalam kegiatan tersebut bertindak sebagai pemberi tausiah adalah Ustadz Subur, S.Sos, M.Pd, selaku Penyuluh Agama Fungsional yang bertugas di KUA Kecamatan Bulang. Dalam tausiahnya ustadz Subur memberikan tips kunci kebahagiaan hidup dunia akhirat
Mengawali hari kerja, KUA Kecamatan Sagulung melaksanakan apel pagi pada Selasa (26/11), dipimpin oleh Penyuluh Agama Islam, Asril Arif. Apel ini menjadi momentum penting untuk menyampaikan arahan terkait agenda nasional serta pengingat atas komitmen pelayanan kepada masyarakat.
Penyuluh Agama KUA Bulang Ustadz Subur, S.Sos, memberikan penyuluhan kepada anggota BKMT (Badan Kontak Majlis Taklim) se Kecamatan Bulang bertempat di Masjid Jami' Nurul Iman Pulau Buluh. Penyuluhan dilaksanakan pada hari Jum'at tanggal 22 November 2024 pukul 13.30 wib sampai pukul 15.00 wib.
Dalam rangka meningkatkan kualitas penyelenggaraan Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPQ) di Kota Batam, Kantor Kementerian Agama Kota Batam mengadakan kegiatan pembinaan bagi pengurus Badan Musyawarah Guru Al-Qur'an (BMGQ) se-Kota Batam. Acara ini berlangsung pada Sabtu, 23 November 2024, di Aula Fauzi Mahbub, lantai 2 Gedung 2, Kantor Kemenag Kota Batam.
Pertama di Kepri, MTsN 1 Batam Luncurkan Kartu 'Sakti' Siswa
Kantor Kementerian Terus Melakukan Inovasi dan Meningkatkan Pelayanan Masyarakat Melayani dengan Hati Nurani. Program Inovasi Gesit diharapkan dapat meingkatkan dan memberikan penyuluhan kepada masyarakat. Inovasi tersebut memberikan Penyuluhan Keagamaan ke Warga Pulau, LAPAS, RUTAN, RS.
Himpunan Bina Muallaf Indonesia (HBMI) Kota Batam menggelar Festival Muallafah ke-6 di Masjid Al-Kautsar Pemda 2, Kecamatan Batu Aji, Kota Batam. Kegiatan yang berlangsung selama dua hari ini, Sabtu (9/11) dan Minggu (10/11).
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Barelang mengadakan kegiatan Bimbingan Penyuluhan (bimluh) untuk para warga binaan pada hari Senin, 4 November 2024. Kegiatan bimluh kali ini difokuskan pada pembelajaran hukum tajwid, dengan tujuan agar para warga binaan dapat membaca Al-Qur’an dengan benar sesuai aturan tajwid.
KUA Kecamatan Bulang melakukan MoU dengan UPT Puskesmas Kecamatan Bulang dalam program pemeriksaan kesehatan bagi Calon Pengantin di Wilayah Kecamatan Bulang. MoU dilaksanakan di Kantor KUA Kecamatan Bulang hari Selasa, 22 Oktober 2024, pukul 11.00 wib. "Kami dari UPT Puskesmas Kecamatan Bulang melakukan terobosan baru dengan program jemput bola dengan mendatangi ke rumah calon pengantin untuk melakukan pemeriksaan kesehatan secara gratis. Ada pun jenis pemeriksaannya dari tes darah dan vaksi