Semua MTsN 2

news
MTsN 2 26 Januari 2024

Salah satu guru MTsN 2 Batam Mendapatkan Optimalisasi PPPK setelah Berdedikasi selama 16 Tahun

Setelah Pak Rudi Romadianto ( Guru PJOK ), Pak Syahbeni (Guru B. Inggris), Ibu Hidayatul Fajriyyah ( Guru B. Inggris ) dan juga Pak Habiburrahman ( Guru MTK ), dan terakhir ibu Rumaisha ( TU ), yang kesemuanya resign di tahun 2023, kini kita harus ditinggalkan ibu Susi Susi Lo ( Guru SKI ).

news
MTsN 2 26 Januari 2024

Kepala Madrasah MTsN 2 Batam Melaksanakan Kegiatan Penandatanganan Pakta Integritas dan Perjanjian Kinerja Tahun 2024.

Pada hari, Senin (8/1) pukul 10.00 wib, Kepala MTsN 2 Batam Bapak Sudarsono Limbong, S. Pd. I., MM. ikut serta melaksanakan kegiatan penandatanganan pakta integritas dan perjanjian kinerja tahun 2024. Dalam penandatangan disaksikan langsung oleh Kepala kantor Kementerian Agama Kota Batam Bapak Dr. H. Zulkarnain, S. Ag., MH. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh pejabat di lingkungan Kementerian Agama Kota Batam.

news
MTsN 2 22 Januari 2024

Guru MTsN 2 Batam Ikut Menyukseskan Haul Akbar Kota Batam XIV

Seluruh guru MTsN 2 Batam menghadiri Haul Akbar Kota Batam XIV. Acara digelar di Masjid kebanggaan warga Batam, yaitu Masjid Agung Sultan Mahmud Riayat Syah. Hari Ahad, 21 Januari 2024 seluruh masyarakat dari berbagai penjuru akan memenuhi masjid yang megah ini.

news
MTsN 2 19 Januari 2024

Siswa MTsN 2 Batam Menyambut Menteri Agama dengan Tarian Persembahan, kompang, dan Tilawah Alqur'an.

Sabtu, (13/1) pukul 13.00, siswa MTsN 2 Batam mendapatkan kehormatan untuk mengisi acara pada momen silaturrahim Menteri Agama Republik Indonesia, Yaqut Cholil Qoumas di MAN Insan Cendikia Batam. Ada kurang lebih 14 siswa yang terlibat dalam acara tersebut. Ada 3 penampilan dari MTsN 2 Batam diantaranya tilawatil Qur'an, tari persembahan, dan juga kompang.

news
MTsN 2 15 Januari 2024

Siswa MTsN 2 Batam Menuju Tingkat Kecamatan Dalam MTQH XXXII di Belakang Padang

MTsN 2 Batam kembali mengukir prestasi dalam ajang MTQ XXXII tingkat Kelurahan Tanjung Sari di Belakang Padang. Dua dari tiga perwakilan berhasil meraih juara dalam cabang lomba di MTQ kali ini.

LINK TERKAIT