Sungguh mengharukan ketika mereka dengan bangga memakai pakaian yang merupakan profesi orang tua mereka. "Ayah saya seorang nelayan dan saya bangga karena bisa bersekolah"ujar Asraf. Sambil menunjukan alat pancing siswa yang memakai sarung dibahunya itu berkata, ''Maaf saya tidak membawa ikannya ke mts takut busuk bu" Semoga masih banyak Asraf lainnya yang bangga dengan profesi orang tua mereka. Hal ini menunjukan adab sebagai seorang siswa madrasah yang rendah hati penuh semangat dan senant
Literasi menjadi salah satu aspek yang menjadi fokus pembelajaran saat ini, baik secara konvensional maupun secara digital. Pada hari ini, 19 November 2024, MTs Negeri 2 Batam menghadiri undangan dari kepala SMP Negeri 56 Batam untuk mengikuti kegiatan Workshop Peningkatan Literasi Digital Melalui Majalah Digital dan Podcast tahun 2024, bersama sekolah-sekolah penggerak lainnya di Kota Batam. Workshop berlangsung selama dua hari, tanggal 19-20 November 2024. Narasumber pada kegiatan ini adalah
Dalam acara Temu Nasional Guru Penulis yang diadakan di Kota Bukittinggi pada taggal 8 – 12 November 2024 lalu, salah satu penulis berasal dari MTs Negeri 2 Batam yang bernama Cahaya Keabadian. Didi begitu ia disapa, merupakan siswa kelas VII C (program unggulan Robotik) yang telah menyelesaikan tulisannya sendiri yang saat ini sedang dalam proses pencetakan oleh penerbit Pustaka Media Guru. Buku Didi berjudul Otomotif Lovers Collection.
Salah satu materi pelajaran IPA kelas IX di semester 1 ini adalah Sistem Reproduksi pada Manusia. Materi ini membahas mulai dari organ-organ reproduksi manusia sampai kepada pencegahan penyakit reproduksi manusia. Pada penguatan materi ini MTs Negeri 2 Batam mengundang narasumber dari kalangan profesional yaitu tenaga medis dari Puskesmas Sekupang. Kegiatan ini berlangsung pada hari Kamis, 12 September 2024 di kelas IX B yang di sampaikan oleh dr. Frisca Wulandari, M.H.
Assesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) merupakan agenda rutin yang dilaksanakan di MTsN 2 Batam setiap tahunnya. ANBK bertujuan untuk memberikan gambaran yang menyeluruh mengenai kualitas pendidikan di setiap satuan pendidikan sehingga dapat diketahui sejauh mana pencapaian pembelajaran siswa terutama di madrasah. Rosmardi, Kepala MTsN 2 Batam menyampaikan pesan dan harapan,”Pelaksanaan ANBK 2024 dapat berjalan dengan lancar, aman, terkendali dan hasinya maksimal.”
Kementerian Agama Kota Batam memberikan apresiasi tehadap kinerja humas dijajaran lingkungan Kementerian Agama Kota Batam maupun madrasah. Terdapat 24 penerima apresiasi di lingkungan Kementerian Agama Kota Batam dan 8 madrasah yang mendapatkan apresiasi tersebut antara lain MAN IC Batam, MAN Batam, MA USB Filial MAN Batam, MTsN 1 Batam, MTs UBS Filial MTsN 1 Batam, MTsN 2 Batam, MIN 1 Batam dan MIN 2 Batam. Dengan apresiasi ini diharapkan dapat memupuk semangat dan meningkatkan kinerja tim hum