Semua MTsN 3

news
MTsN 3 20 Februari 2024

Potensi Diri Bagaikan Pensil Tumpul Yang Senantiasa Diraut, Pesan Penting Amanat Upacara Bendera

Pembina upacara, Hidayatul Fajriah, S.Pd menyampaikan filosofi tentang potensi diri bagaikan pensil yang selalu diraut merupakan pesan nasihat upacara bendera pada Senin, 19/02/2024 yang bertempat di lapangan utama madrasah.

news
MTsN 3 20 Februari 2024

Petakan Bakat Dan Minat, Siswa Kelas IX MTs USB Filial MTsN 1 Batam Ikuti Kegiatan ABM

Kegiatan Asesmen Bakat dan Minat (ABM) diikuti oleh siswa kelas IX MTs USB Filial MTsN 1 Batam berlangsung dari tanggal 19-20 Februari 2024 bertempat di laboratorium komputer madrasah.

news
MTsN 3 13 Februari 2024

Tingkatkan Teknik Dan Semangat Berlatih, Tim Paskibra MTs USB Filial MTsN 1 Batam Ikuti Latihan Gabungan Garda Brahma

Kegiatan latihan gabungan (Latgab) tim paskibra MTs USB Filial MTsN 1 Batam bersama beberapa SMP dan MTs lain di Kota Batam berlangsung pada Hari Sabtu, 10 Februari 2024 di Lapangan Upacara MA USB Filial MAN Batam.

news
MTsN 3 12 Februari 2024

Peringatan Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW Bersama Ustadz KH. Dr. M. Zaenudin, M.Si

Kegiatan peringatan Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW (Rabu, 7/2/2024) di MTs USB Filial MTsN 1 Batam dalam bentuk tabligh Akbar bersama Ustadz KH. Dr. M. Zaenudin, M.Si berlangsung di pelataran Lobi madrasah.

news
MTsN 3 07 Februari 2024

Mens Sana In Corpore Sano, Kegiatan Olahraga Bersama Seluruh Siswa, Guru, dan Karyawan Madrasah

Kegiatan senam bersama seluruh civitas akademika Madrasah pada Hari Selasa, 6 Februari 2024 di lapangan utama madrasah guna menjaga kebugaran jasmani dan memperat ukhuwah islamiyah.

news
MTsN 3 06 Februari 2024

Tingginya Antusias Siswa MTs USB Filial MTsN 1 Batam Mengikuti Kegiatan Open House MAN IC Kota Batam

Siswa MTs USB Filial MTsN 1 Batam menghadiri kegiatan Open House Tahun 2024 MAN Insan Cendekia (IC) Kota Batam pada Hari Sabtu, 3 Februari 2024, bertempat di Aula Gedung Pusat Pembelajaran Terpadu

LINK TERKAIT