
Rabu (07/08), Kepala Kantor Kementerian Agama (Kankemenag) Kota Batam, Zulkarnain beserta Kepala Sub Bagian Tata Usaha (Kasubag TU), Magdalena Silfia, Kepala Seksi Pendidikan Madrasah, Kepala Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Batam, Khairina, Kepala MA USB Filial MAN Batam, Ernawati, Kepala MTs USB Filial MTsN Batam, Eka Nopri Yandi, dan Kepala (Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Batam, Rosmardi, silaturahmi ke DIrektorat Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan (KSKK) Madrasah Kementerian Agam
Mengawali aktivitas, seperti boasa, bertempat di halaman Kantor Kementerian Agama (Kankemenag) Kota Batam, seluruh pegawai Kankemenag Kota Batam ikuti , apel pagi, Senin (05/08).
Seperti hari biasanya Kantor Kementerian Agama kota Batam gelar apel pagi sebelum memulai aktivitas hari ini, Jumat 26 Juli 2024 di halaman Kantor Kemenag Kota Batam.
Dalam rangka menyambut Tim Penilai Nasional (TPN) dari Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara (KemenPAN), Kantor Kementerian Agama (Kankemenag) Kota Batam melakukan Studi Tiru Pembangunan Zona Integritas (ZI) ke Kantor Kejaksaan Tingg (Kejati)i Kepulauan Riau (Kepri) bersama Kanwil Kemenag Kepri dan Kankemenag Kabupaten Lingga.
Pada hari Jum'at, 19 Juli 2024, seperti yang sudah diagendakan sebelumnya, seluruh pegawai Kantor Kementerian Agama Kota Batam adakan gotong royong untuk membersihkan ruangan masing-masing.
Setelah melalui berbagai perjuangan dan kerjasama apik tim Zona Integritas, Kantor Kementerian Agama Kota Batam akhirnya Lolos pada Penilaian Internal Pembangunan Zona Integritas menuju WBK/WBBM (Wilayah Bebas dari Korupsi/Wilayah Birokrasi dan Bersih Melayani) dengan mendapatkan nilai dari Tim Penilaian Internal sebesar 91,42%.