Tag Pendidikan Madrasah

news
Umum 28 Mei 2024

Kakankemenag Kota Batam Pimpin Do'a Pada Penutupan MTQH X Provinsi Kepri Tahun 2024

Perhelatan Musabaqah Tilawatil Qur'an dan Hadist (MTQH) X Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) sudah berada di titik akhir. Malam ini akan menjadi malam pamungkas dari seluruh rangkaian kegiatan. Secara resmi Gubernur Kepri, Ansar Ahmad, akan menutup kegiatan 2 tahunan ini. Puncak acara penutupan digelar di Dataran Engku Putri Kota Batam, Senin (27/05/2024) malam.

news
MAN Batam 28 Mei 2024

Masuki Hari Kedua, Daftar Ulang Jalur Reguler Berjalan Kondusif

Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Batam sukses melaksanakan pendaftaran ulang jalur reguler yang direncanakan akan berlangsung selama lima hari. Dimulai Selasa, (28/05/2024).

news
MAN Batam 28 Mei 2024

Tim Syarhil MAN Batam Sukses Raih Terbaik I dan II Tingkat Provinsi Kepulauan Riau

Tim syarhil Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Batam berhasil meraih juara pada kegiatan MTQH tingkat Provinsi Kepulauan Riau. Selasa, (28/05/2024).

news
MTsN 3 28 Mei 2024

Pelantikan Kenaikan Tingkat Penggalang Ramu dan Penggalang Rakit PRAMUSBA MTs USB Filial MTsN 1 Batam

Kepala MTs USB Filial MTsN 1 Batam melantik Penggalang Ramu dan Penggalang Rakit Pramuka MTs USB Filial MTsN 1 Batam (PRAMUSBA)

news
Penmad 27 Mei 2024

Zulkarnain Buka Kegiatan Implementasi Kurikulum Merdeka Berbasis Komunitas Angkatan I

Kepala Kantor Kementerian Agama (Kakankemenag) Kota Batam, Zulkarnain, membuka secara resmi kegiatan Pelatihan Implementasi Kurikulum Merdeka Berbasis Komunitas (IKMBK) Angkatan I yang diselenggarakan oleh Loka Pendidikan dan Pelatihan Keagamaan Pekanbaru, pagi ini, Senin (27/05/2024

news
MAN Batam 27 Mei 2024

MAN Batam Sukses Gelar Daftar Ulang Jalur Reguler Hari Pertama

Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Batam sukses melaksanakan pendaftaran ulang jalur reguler yang direncanakan akan berlangsung selama lima hari. Dimulai Senin, (27/05/2024).

LINK TERKAIT