Tim Futsal MAN 2 Batam berhasil mendapatkan Juara 3 pada ajang Pertandingan Istana Sport Cup 8 Futsal Tournament 2024 Kategori SMA/SMK/Sederajat yang diselenggarakan pada hari Sabtu, 7 Desember s.d. Minggu, 8 Desember 2024 yang diselenggarakan di Sporthall Temenggung Abdul Jamal.
Pelaksanaan Sumatif Akhir Semester (SAS) berlangsung dari hari Kamis, 28 November s.d. Jum’at, 6 Desember 2024.
Sosialisasi pencegahan radikalisme ini dilaksanakan di MAN 2 Batam pada hari Selasa, 26 November 2024 yang dihadiri oleh seluruh siswa dilapangan MAN 2 Batam.
Hari Guru Nasional 2024, MAN 2 Batam Menggelar beberapa macam Lomba untuk memeriahkan Hari Guru Nasional 2024 pada hari Senin, 25 November 2024 di Lapangan MAN 2 Batam yang dilaksanakan setelah Upacara Bendera.
Memperingati Hari Guru Nasional 2024, MAN 2 Batam gelar Upacara Bendera pada hari Senin, 25 November 2024 pukul 07.00 WIB s.d selesai yang berlangsung di lapangan MAN 2 Batam.
Menjelang Hari Guru Nasional 2024 pada hari Senin, 25 November 2025. PGMI Kota Batam Mengadakan Kegiatan Lomba antar DPC PGMI se-Kota Batam untuk menyambut Hari Guru Nasional 2024.